Pondok Pesantren
Pondok Pesantren adalah lembaga pendidikan Islam tertua di Indonesia, tersebar di seluruh nusantara, khususnya di Jawa, Sumatera dan Kalimantan. Pondok Pesantren mengajarkan agama Islam dengan sistem pengajaran tradisional salaf klasik antara Kiai dengan Santri.
Seiring perkembangan zaman, sistem pendidikan pengajaran dan pembelajaran di Pondok Pesantren sudah mengalami perubahan, menjadi lebih modern. Meski demikian, masih banyak yang menerapkan sistem pendidikan tradisional.
- Jejak Waktu
Rihlah ke Solok Selatan, Singgah di Jorong Malus Sangir
Catatan Rihlah kali ini ke Solok Selatan di Sumatera Barat tepatnya di Pondok Pesantren Bustanul Huda Jorong Malus Kecamatan Sangir…
- Jejak Waktu
Rihlah ke Pesisir Selatan di Koto XI Tarusan Sumatera Barat
Seri artikel jejak waktu kali ini berkisah tentang rihlah, perjalanan dan persinggahan di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Catatan perjalanan…
- Jejak Waktu
Semalam di Pangkalan Bun Kotawaringin Barat
Keputusan menginap semalam di Pangkalan Bun Kotawaringin Barat Kalimantan Tengah saya ambil setelah peristiwa dibatalkannya penerbangan pesawat oleh pihak maskapai.…
- Jejak Waktu
Perjalanan dari Pontianak ke Sukamulya Parindu Sanggau
Ini adalah artikel serial catatan perjalanan ke-1 Rihlah ke Sanggau, Melawi, Sintang dan Kapuas Hulu di Kalimantan Barat, tepatnya di…
- Jejak Waktu
Kubu Raya, Pesantren dan Persinggahan Perjalanan
Kabupaten Kubu Raya menjadi tempat persinggahan ke 2 dalam perjalanan berkelanjutan di Provinsi Kalimantan Barat. Ini juga catatan perjalanan personal…
- Jejak Waktu
Garut Kota Pegunungan, Kopi dan Dingin yang Membalut
Perjalanan hari ini singgah di Garut — kota pegunungan dengan dingin yang membalut juga dengan kopi khas Papandayan. — selama…
- Jejak Waktu
Mengantar Anak Kembali Belajar Ke Sekolah dan Pesantren
Dan…, anak pun kembali belajar. Hari ini, 15 Februari 2021, Kami mengantar anak ke Sekolah dan Pondok Pesantren untuk kembali…